Penyakit Liver – Pengertian, Penyebab, Ciri/ Gejala, Penyembuhan
Penyakit Liver – Pengertian, Penyebab, Ciri/ Gejala, Penyembuhan. Penyakit Liver merupakan kelenjar terbesar dalam tubuh dan terletak di bagian kanan atas perut yang terdiri atas dua bagian, lobus kiri dan lobus kanan. Lobus kanan lebih besar sekitar 65% dari total volume liver. Organ liver memiliki kelebihan tersendiri dibanding dengan organ lainnya karena organ liver yaitu satu-satunya organ dalam tubuh yang bisa memperbaharui diri sendiri.
Liver – Merupakan penyakit peradangan pada hati yang biasanya kerap dimaksud juga dengan hepatitis. penyakit liver atau hepatitis ini dapat berlangsung dikarenakan mekonsumsi toxin yang terbawa oleh bahan makanan, obat-obatan yang banyak memiliki kandungan bahan kimia atau dapat juga dikarenakan oleh agen infeksi ( virus ) atau dikarenakan keracuanan.
Penyebab Liver :
Penyebab penyakit liver umumnya merupakan virus, racun, bakteri serta alkohol. masuknya penyebab penyakit liver tersebut kebanyakan melewati beragam zat makanan serta minuman yang anda konsumsi yang tidak di sistem dengan baik. keadaan didalam kondisi tidak bersih serta pada dasarnya memiliki kandungan racun. disamping itu gaya hidup yang tidak sehat layaknya meminum-minuman yang memiliki kandungan alkhol juga dapat jadi penyebab penyakit liver.
Ciri & Gejala Penyakit Liver :
Sering mengalami tidak enak badan dan kurang bersemangat
Sering mengalami depresi
Mengalami kekuningan pada kulit
Urin berubah warna kecoklatan seperti teh
Sering mengalami mual
Cepat kehilangan selera makan
Mudah kehilangan berat badan secara drastis
Sering mengalami muntah
Mengalami Diare.Warna Feces (BAB) yang pucat
Sering mengalami nyeri perut di bagian kanan atas
Mengalami gatal-gatal
Mengalami pembesaran pembuluh darah
Mudah sekali mengalami kelelahan
Tingkat kadar gula menjadi rendah
Mengalami pegel-pegel dan sakit otot
Mengalami demam ringan
Gairah seks mengalami penurunan.
Nah, pada kesempatan kali ini kita akan membagikan info mengenai cara mengobati penyakit liver dengan memanfaatkan bahan alami yang ada di sekitar kita. Apabila anda tertarik, silahkan anda simak uraian berikut ini.
Ramuan Herbal Sembuhkan Penyakit Liver
- Bahan-bahannya adalah sediakan air kelapa hijau muda segar dan madu secukupnya.Cara membuatnya yaitu air kelapa hijau dicampur madu lalu diminum. Sehari satu buah kelapa. Dagingnya juga dapat dimakan, tetapi dilarang makan kelapa yang sudah tua.
- Bahan-bahannya adalah siapkan daun keji beling masih segar sebanyak tiga lembar.Cara membuatnya yaitu daun keji beling dicuci sampai bersih. Daun keji beling dikonsumsi langsung setiap hari sebagai lalapan. Kerjakan secara teratur.
- Bahan-bahannya adalah sediakan daun meniran satu sendok teh, temulawak yang sudah kering sebanyak kurang lebih 15 iris, gula jawa atau gula batu sedikit saja serta satu gelas air mendidih. Cara membuatnya yaitu daun meniran dan temulawak diseduh dengan air mendidih. lalu tambahkan sedikit gula jawa atau gula batu. Aduk sampai merata. Dikonsumsi sehari dua kali sebanyak satu gelas.
- Daun sirsak memang terkenal mampu mengobati penyakit kanker dan penyakit berbahaya lainnya. Tak terkecuali adalah penyakit liver, di mana dalam hal ini dapat anda lakukan dengan mengeringkan daun sirsak terlebih dahulu kemudian anda seduh layaknya anda membuat teh. Minum sehari 2 kali pagi dan juga sore hari.
- Bahan-bahannya adalah siapkan temulawak yang masih segar secukupnya. Cara membuatnya yaitu temulawak dicuci bersih. Lalu temulawak diparut. Setelah diparut kemudian diperas untuk diambil airnya. Air perasan tersebut dikonsumsi sehari dua kali. Setiap sekali minum sebanyak satu sendok makan. Bisa juga ditambahkan sedikit gula batu.
- Mungkin memang saat ini pengobatan dengan kulit manggis sedang trendnya, karena berbagai penyakit memang dapat diatasi dengan kulit manggis. Untuk melakukan cara mengobati penyakit liver dengan kulit manggis ini dapat anda lakukan dengan merebus kulit manggis yang telah dikeringkan, dengan 2 gelas air hingga mendidih kemudian anda saring selagi panas dan anda konsumsi ketika rebusan tersebut sudah hangat. Lakukan pengobatan ini secara rutin di pagi dan sore hari.
- Bahan-bahannya adalah siapkan air kelapa hijau satu gelas, madu satu sendok makan serta gagang daun kelor sebanyak 3-7. Cara membuatnya yaitu gagang daun kelor terlebih dahulu dicuci hingga bersih. Lalu gagang daun kelor tersebut ditumbuk sampai halus. Setelah halus, campurkan dengan air kelapa satu gelas. Kemudian disaring dan masukkan madu satu sendok makan kedalamnya. Diaduk sampai merata. Dikonsumsi sehari sekali.
- Bahan-bahannya adalah siapkan bangle sebanyak setengah jari, madu satu sendok makan serta air matang satu sendok makan. Cara membuatnya yaitu bangle terlebih dahulu dicuci hingga bersih. Setelah itu, bangle diparut. Kemudian parutan bangle dicampur air dan madu. Diaduk lalu diperas, kemudian disaring. Air tersebut dikonsumsi sehari dua kali.
- Caranya adalah ¼ kg temulawak diiris tipis lalu dikeringkan usahakan yang berwarna kuning karena khasiatnya lebih banyak di bandingkan dengan yang warna putih ditambah 3 lembar daun sirsak di jemur sampai kering, setelah semua bahan kering lalu di rebus dengan air 4 gelas menjadi 3 gelas saring lalu tambah gula merah secukupnya minun 3 kali sehari sekali minum 1 gelas, lakukan hal ini setiap hari sampai penyakit livernya sembuh sebaiknya berjermurlah pagi hari antara jam 7 sampai jam 9 selama 30 menit jangan melakukan olah raga berat karena akan memperlemah hati.
Demikian tadi ulasan, gejala dan cara mengobati penyakit liver dengan bahan alami. Semoga bermanfaat bagi pembaca dan menjadikan kita lebih waspada terhadap diri kita sendiri. Salam sehat selalu. [Yuni – WartaSolo.com]